Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2017

Wisata Pangandaran Waterpark

Gambar
Wisata Pangandaran Waterpark - Anda sudah mengenal pantai Pangandaran bukan? Walau termasuk tempat wisata yang masih baru, Pangandaran waterpark ini bisa jadi tempat wisata yang menarik untuk dikunjungi. Tidak sama dengan waterpark lainnya, Wisata Air Pangandaran Waterpark letaknya di pinggiran Pantai Lembah Putri. Anda bisa menemukannya sekitar 5 Km dari pintu wisata Pangandaran tepatnya di Kecamatan Kalipucang. Wisata Pangandaran Waterpark Wisata Pangandaran Waterpark Wisata Pangandaran Waterpark Pangandaran Waterpark memiliki beraneka ragam permainan air yang disajikan serta bisa dinikmati pula luncuran air yang panjang, waterboom, highrope, waterball & kolam air yang luas. Bukan hanya itu saja, di kawasan ini terdapat jalur buat sobat yang senang dengan ATV (All Terrain Vehicle). Meskipun terletak di tepi air, tetapi air yg dipakai di seluruh kolam Pangandaran Waterpark ini yakni murni air tawar. Buat umum budget yang mesti dipersiapkan kurang lebih Rp. 10-25 ri

Wisata Curug Bojong

Gambar
Wisata Curug Bojong - Curug Bojong merupakan objek wisata yang berada di Desa Sukahurip, Kecamatan Pangandaran, Kabupaten Pangandaran, Provinsi Jawa Barat. Sebetulnya Objek wisata ini awalnya merupakan kawasan hutan yang disulap menjadi area wisata. Wisata Curug Bojong bisa menjadi pilihan Anda yang sudah pernah berkunjung ke wisata pantai pangandaran seperti Pantai Madasari atau wisata pangandaran lainnya yang terkenal yaitu Pantai Pangandaran, Green Canyon, Pantai Batu Hiu dan lain-lain. Wisata Curug Bojong Sebelum dinamai Curug Bojong, Curug ini bernama Curug Sawangan. Menurut cerita yang dikutif dari mypangandaran, Curug ini dulunya bernama Curug Sawangan, hal tersebut dikarenakan wisata curug pangandaran ini dulunya menjadi tempat tujuan semua suku bangsa dari Ras, Suku dari berbagai Negara. Pada zaman dulu, curug ini di huni oleh seorang warga Negara asing yang telah menjadi muslim. Warga Negara asing tersebut memiliki gelar yaitu “Kiyai Mangun Jantra. Wana wisata

Wisata Pantai Batu Karas

Gambar
Wisata Pantai Batu Karas - Objek wisata yang satu ini merupakan perpaduan nuansa alam antara objek wisata Pangandaran dan Batu Hiu dengan suasana alam yang tenang, gelombang laut yang bersahabat dengan pantainya yang landai membuat pengunjung kerasan tinggal di kawasan ini. Terletak di Desa Batukaras, Kecamatan Cijulang dengan jarak ± 34 km dari Pangandaran. Wisata Pantai Batu Karas Kegiatan wisata yang dapat dilakukan selain berenang antara lain: berperahu di bengawan, berkemah dan berselancar. Jika liburan Anda bersama keluarga, akomodasi telah tersedia untuk Anda, ada pondok wisata yang dilengkapi dengan arena bermain dan rumah ibadah. Pondok wisata ini dikelola langsung oleh Diparda Kabupaten Ciamis. Fasilitas lainnya yang tersedia antara lain: Hotel, Camping Ground, Kios Cinderamata, sewaan papan selancar dan ban renang. Tiket Masuk Objek Wisata Batu Karas Pejalan Kaki 1(satu) Orang Rp. 1.500,- Sepeda Motor Rp. 3.900,- Kendaraan Jenis Jeep/Sedan Rp. 9.200,- Kendaraan

Wisata Pantai Pangandaran

Gambar
Wisata Pantai Pangandaran - Pantai Pangandaran merupakan salah satu pantai di Jawa Barat yang terkenal karena keindahan dari pemandangan yang diberikan, tidak sedikit wisatawan yang datang ke pantai ini selama musim liburan. Wisata Pantai Pangandara Wisata Pantai Pangandara Wisata Pantai Pangandara Wisata Pantai Pangandara Wisata Pantai Pangandara Pantai yang terletak di Kabupaten Pangandaran yang merupakan pemekaran dari kabupaten Ciamis dan terletak di sebelah tenggara Jawa Barat, tepatnya ada di desa Pangandaran, Kecamatan Pangandaran, Provinsi Jawa Barat. Tidak kalah dengan Pantai Gunung Kidul yang ada di Yogyakarta, pemandangan yang diberikan sangatlah memukau mata saat pertama kali datang ke tempat ini, deburan ombak yang memukau dan keindahan kapal nelayan saat mulai sore hari. Uniknya lagi banyak penginapan yang disediakan di sekitar rumah warga yang tentunya dekat dengan bibir pantai, penginapan yang terlihat sederhana namun memiliki bangunan yang mo

Biaya Anggaran Wisata Cukang Taneuh ( Green Canyon )

Gambar
Wisata Cukang Taneuh ( Green Canyon ) - Green Canyon Indonesia ini terletak di Desa Kertayasa, Kecamatan Cijulang, Ciamis, Jawa Barat. Dari Kota Ciamis sendiri berjarak sekitar 130 km atau jika dari Pangandaran berjarak sekitar 31 km. Di dekat objek wisata ini terdapat objek wisata Batukaras serta Lapangan Terbang Nusawiru. Green Canyon Green Canyon Green Canyon Green Canyon Untuk mencapai lokasi ini wisatawan harus berangkat dari dermaga Ciseureuh. Kemudian melanjutkan perjalanan dengan menggunakan perahu tempel atau kayuh yang banyak tersedia di sana. Jarak antara dermaga dengan lokasi Green Canyon sekitar 3km, yang bisa ditempuh dalam waktu 30-45 menit. Sepanjang perjalanan kita akan melewati sungai dengan air berwarna hijau tosca. Mungkin dari sinilah nama Green Canyon berasal. Perjalanan akan terus berada dalam cekungan dinding terjal di kanan kiri aliran sungai. Dinding-dinding untuk menyajikan keindahan tersendiri, yang paling unik berbentuk menyer